'Hadiah' Istimewa dari Kajati Jatim untuk Wali Kota Risma

Bangun Santoso Suara.Com
Selasa, 05 Juni 2018 | 17:29 WIB
'Hadiah' Istimewa dari Kajati Jatim untuk Wali Kota Risma
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menerima penyerahan aset senilai Rp 200 miliar dari Kajati Jawa Timur. (Suara.com/Achmad Ali)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada 11 aset Pemkot Surabaya yang disebut Risma jatuh ke tangan pihak swasta. Beberapa di antaranya saat ini dalam upaya kasasi, namun terus berusaha dipertahankan oleh Pemkot Surabaya.

Ke-11 aset tersebut di antaranya PDAM Jl Basuki Rahmat 119-121 Surabaya, PDAM Jl Prof Dr Moestopo No 2 Surabaya, Gedung Gelora Pantjasila Jl Indragiri No 6 Surabaya , Waduk Wiyung di Kelurahan Babatan Kecamatan Wiyung.

Kemudian tanah aset Pemkot Surabaya Jl Upajiwa Kelurahan Ngagel Kecamatan Wonokromo (Marvell City/PT Assa Land) dan Kolam Renang Brantas Jl Irian Barat No 37-39. (Achmad Ali)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI