Garda Revolusi Iran Ingin Pukul Mulut Menteri Luar Negeri AS

Reza Gunadha Suara.Com
Selasa, 22 Mei 2018 | 14:13 WIB
Garda Revolusi Iran Ingin Pukul Mulut Menteri Luar Negeri AS
Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Mike Pompeo. [Reuters]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keenam, Iran harus menghentikan dukungannya terhadap “organisasi-organisasi teroris” Timur Tengah, termasuk Hizbullah Lebanon, Hamas Palestina, dan Jihad Islam.

Ketujuh, Iran harus menghormati kedaulatan pemerintah Irak yang didukung AS dan melucuti persenjataan milisi-milisi Syiah.

Kedelapan, Iran dipaksa tak lagi mendukung kelompok Houthi yang tengah berjuang melawan invasi Arab Saudi di Yaman.

Kesembilan, Iran dipaksa menarik seluruh satuan pasukan elitenya yang berada di Suriah.

Baca Juga: Lumat Prancis, Tim Uber Indonesia Dipastikan ke Perempat Final

Kesepuluh, Iran harus tak lagi mendukung Taliban dan beragam faksi “teroris: di Afghanistan.

Kesebelas, Iran harus bisa menghentikan kerjasama tentara Garda Revolusi Iran dengan beragam kelompok perlawanan di negara-negara lain.

Keduabelas, Iran harus berhenti mengancam sekutu-sekutu AS di wilayahnya, termasuk memerangi Israel, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI