Keluarga Tolak Mayat Puji Kuswati Dimakamkan di Banyuwangi

Reza Gunadha Suara.Com
Selasa, 15 Mei 2018 | 15:25 WIB
Keluarga Tolak Mayat Puji Kuswati Dimakamkan di Banyuwangi
Keluarga terduga teroris Dita Uprianto dan istrinya, Puji Kuswati. (Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lebaran saja jarang ke sini (ke Banyuwangi)," ucap Rs, seperti diberitakan Times of Indonesia-jaringan Suara.com.

Terakhir kali berjumpa, lanjutnya, Januari 2018, saat hajatan pernikahan salah satu keluarga.

"Itu pun pagi datang, malam harinya sudah pulang," tukasnya.

Keluarga kandung Puji  sebenarnya bukanlah orang biasa. Mereka adalah pemilik usaha jamu terbesar di   Banyuwangi.

Baca Juga: Tabrak Pagar Mabes TNI AD, Polisi Ganti Tiket Mudik J Sekeluarga

"Dan selama bertemu keluarga, Puji memang selalu tertutup," pungkas Rs.

Untuk diketahui, Puji bersama dua putrinya, FS (12) dan FR (9) meledakkan bom di GKI Jalan Diponegoro, Surabaya.

Suaminya, R Dita Oepriarto (47), meledakkan bom di Gereja Pantekosta Pusat, Surabaya. Sementara putra pertama dan kedua, YF (18), FH (16) disuruh mengebom Gereja Katolik Santa Maria Tak Bercela, Ngagel, Surabaya.

Berita ini kali pertama diterbitkan Times of Indonesia dengan judul ”Puji Kuswati, Pelaku Bom Gereja Sejak Kecil Diadopsi Saudara di Magetan

Baca Juga: Anak-anak Pelaku Bom Bunuh Diri Jatim Tak Pernah Disekolahkan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI