Kejagung Tak Bisa Pastikan Kapan Pemeriksaan Karen Agustiawan

Adhitya Himawan Suara.Com
Selasa, 10 April 2018 | 05:37 WIB
Kejagung Tak Bisa Pastikan Kapan Pemeriksaan Karen Agustiawan
Mantan Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Karen Agustiawan menyapa para jurnalis seusai jamuan makan siang dengan wartawan di Jakarta, Senin (10/6). [Antara/Wahyu]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, Warih Sadono menyatakan Karen Agustiawan sudah dicegah berpergian ke luar negeri sejak dirinya menjadi saksi.

Karen sebanyak tiga kali dimintai keterangan sebagai saksi dalam perkara tersebut, yakni 29 Maret 2017 dan 2 Oktober 2017, serta 8 Februari 2018 hingga akhirnya ditetapkan sebagai tersangka pada 22 Maret 2018. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI