Jokowi Ajak Mahasiswa Indonesia di Selandia Baru Jalan Kaki

Reza Gunadha Suara.Com
Senin, 19 Maret 2018 | 10:17 WIB
Jokowi Ajak Mahasiswa Indonesia di Selandia Baru Jalan Kaki
Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo berjalan kaki bersama sejumlah pelajar dan mahasiswa Indonesia di Selandia Baru di sekitar Water Front Wellington pada Senin pagi, (19/3/2018). [Laily Rachev-Biro Pers Setpres]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kegiatan ini merupakan rangkaian terakhir dalam kunjungan kenegaraan sebelum Presiden pulang ke Tanah Air.

Presiden dan rombongan dijadwalkan tiba di Tanah Air pada Selasa, 20 Maret 2018 dini hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI