Jokowi Urung Datang, Pedagang Pasar Pingit Yogyakarta Kecewa

Reza Gunadha Suara.Com
Minggu, 31 Desember 2017 | 11:13 WIB
Jokowi Urung Datang, Pedagang Pasar Pingit Yogyakarta Kecewa
Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution, Menteri Keuangan Sri Mulyani, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK) Wimboh Santoso, Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo dan Dirut BEI Tito Sulistio menghadiri penutupan perdagangan saham di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (29/12).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurutnya, Pasar Pingit kekinian cukup bersih, terlebih toilet yang lebih diperhatikan. “Toiletnya, tapi saya berharap dapet sepeda, atau duit dari Pak Jokowi,” katanya.

Sementara, pedagang bahan pangan di Pasar Pingit, Sumariyanto (40), awalnya memaklumi kerepotan akibat persiapan untuk menjamu orang nomor satu se-Indonesia itu. Namun, setelah mengetahui Jokowi tidak hadir, pria itu merasa kecewa.

“Walaupun [nantinya] tidak disambangi langsung ke lapak saat Jokowi datang, tetapi saya kecewa, karena saya sudah berharap [kedatangan Jokowi],” katanya.

Berita ini kali pertama diterbitkan harianjogja.com dengan judul “Pedagang dan Pembeli Kecewa Jokowi Batal Resmikan Pasar Pingit

Baca Juga: Mengapa Barat Memuji Malala Tapi Mengabaikan Ahed?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI