Pegawai PD Pasar Jaya Gelar Aksi Massa di Balai Kota Jakarta

Selasa, 19 September 2017 | 13:57 WIB
Pegawai PD Pasar Jaya Gelar Aksi Massa di Balai Kota Jakarta
Serikat Pegawai PD. Pasar Jaya melakulan aksi di depan kantor Gubernur Jakarta Djarot Saiful Hidayat, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Selasa (18/9/2017). [Suara.com/Dwi Bowo Raharjo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketua Bidang Integritas Serikat Pekerja PD Pasar Jaya Kusmadi mengatakan, terdapat ketimpangan gaji dan tunjangan sangat terasa antara tenaga profesional dan pegawai karir.

Ke-15 profesional itu digaji sekitar Rp45 juta. Sementara karyawan dengan masa kerja lebih dari 30 tahun hanya digaji Rp17 juta.

"Mereka (tenaga profesional) digaji Rp30 - 45 juta. Sementara karyawan PD Pasar Jaya yang sudah kerja 30 tahun dengan jabatan sama manajer itu Rp 17 juta," kata Kusmadi. 

Baca Juga: KPI Semprot "OVJ" Gara-gara Andhika Pratama Perankan Inul

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI