Kronologi Pengepungan dan Kerusuhan di YLBHI

Reza Gunadha Suara.Com
Senin, 18 September 2017 | 07:22 WIB
Kronologi Pengepungan dan Kerusuhan di YLBHI
Mobil barakuda milik korps Brimob Polri disiagakan dalam aksi massa di Gedung YLBHI di Jalan Diponegoro, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (18/9/2017) dini hari WIB. [Suara.com/Erick Tanjung]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

 Pukul 02.30 WIB

Polisi menangkap sedikitnya 5 orang yang diduga provokator perusuh dan aksi perusakan.

 Pukul 03.00 WIB

Baca Juga: Polisi Tangkap 5 Pengepung dan Perusuh di Area Kantor YLBHI

Polisi mengerahkan dua truk dan satu bus untuk mengevakuasi para aktivis dan pengunjung acara seni.

Setengah jam kemudian, Kapolda Irjen Idham Aziz menggelar konferensi pers dan menegaskan situasi aman terkendali. Sebanyak 5 orang provokator ditangkap dan akan diproses secara hukum. Sedangkan 5 orang polisi menderita luka.

Pukul 04.50 WIB

Kawasan depan kantor YLBHI kondusif, dan seluruh ruas Jalan Diponegoro kembali dibuka untuk umum.

 

Baca Juga: Begini Penampakan Kantor YLBHI Usai Jadi Sasaran Amuk Massa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI