Pengakuan Sutarto, Orang yang Ngepel Darah Pasutri Usai Dibunuh

Jum'at, 15 September 2017 | 17:21 WIB
Pengakuan Sutarto, Orang yang Ngepel Darah Pasutri Usai Dibunuh
Sunarto, tersangka kasus perampokan dan pembunuhan Zakaria Husni dan Zakiya Masrur [suara.com/Agung Sandy Lesmana]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Saya menyesal. Ya saya minta maaf yang sebesar-besarnya untuk kelakuan kami. Kami meminta maaf kepada anak-anak dan keluarga besar korban,” ujar Sutarto mewakili kedua rekannya ketika masih berada di Polda Jawa Tengah.

Sutarto mengakui gelap pikiran dan marah karena pernah dikecewakan Zakaria.

“Saya sudah bekerja dengan mereka selama 30 tahun. Bekerja di pabrik garmennya di Tangerang. Saya juga terkadang menjadi sopir di pabrik. Tapi, sebelum Idul Fitri 2017 pabriknya ditutup dan kami tak dapat uang pesangon,” tutur Sutarto.

Baca Juga: Kodim 0409 akan Putar Film G-30S/PKI di Tiga Kabupaten

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI