Pilot Cantik Afganistan Ini Keliling Dunia, Siap Mendarat di Bali

Yazir Farouk Suara.Com
Selasa, 15 Agustus 2017 | 05:16 WIB
Pilot Cantik Afganistan Ini Keliling Dunia, Siap Mendarat di Bali
Shaesta Waiz [Instagram/@ Shaesta.Waiz]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Total jarak penerbangan yang dilakukan Kapten Shaesta Wais untuk mengelilingi lima benua seorang diri dengan menyinggahi 18 negara selama 90 hari itu mencapai sekitar 25.000u mil laut.

Selain AS, di antara negara-negara yang dia kunjungi adalah Kanada, Portugal, Spanyol, Italia, Yunani, Mesir, Bahrain, Uni Emirat Arab, Oman, India, Sri Lanka, Thailand, Singapura, Bali (Indonesia), Australia, Kaledonia Baru, Samoa Amerika, dan Kiribati.

Adapun kota-kota AS yang dia darati dalam misi penerbangannya itu,antara lain,Columbus, Ohio, Grand Rapids, Michigan, Hilo, Hawaii, El Cajon, California, Phonix, Arizona, Kansas, Cincinnati, Washington D.C., Atlanta, Georgia, dan Mobile, Alabama.

Baca Juga: Panglima TNI: Ada Ulama yang Dibayar untuk Ubah Pancasila

REKOMENDASI

TERKINI