Rossi Nggak Pede Bisa Juara di MotoGP Austria, Ini Alasannya

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Kamis, 10 Agustus 2017 | 09:12 WIB
Rossi Nggak Pede Bisa Juara di MotoGP Austria, Ini Alasannya
Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi (kanan), tengah berdiskusi dengan teknisi timnya. [AFP/Michal Cizek]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Musim ini merupakan yang kedua bagi Sirkuit Red Bull Ring jadi tuan rumah balapan motor paling bergengsi di dunia, MotoGP, setelah tahun lalu.

Di musim lalu, Andrea Iannone--kini di Suzuki--keluar sebagai juara dengan motornya Ducati. Disusul kemudian oleh rekan setimnya Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo--kini di Ducati--yang saat itu masih memperkuat Yamaha.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI