Obama Mau Menikmati Liburan di Bali, Tak Ingin Perlakuan Khusus

Siswanto Suara.Com
Jum'at, 23 Juni 2017 | 11:35 WIB
Obama Mau Menikmati Liburan di Bali, Tak Ingin Perlakuan Khusus
Barack Obama [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain mendapat pengamanan dari aparat di Bali, Obama juga membawa pengawal pribadi yang disiapkan oleh pemerintah Amerika Serikat.

Pengawal tersebut, menurut Widiana, melekat dengan Obama dan keluarganya mulai saat mereka bertolak dari Guam, Amerika Serikat, hingga tiba di Bali dan mengawal kegiatan mereka selama di Indonesia.

Obama dan keluarga dijadwalkan tiba di Bali pukul 17.55 Wita menumpangi pesawat jet carter Gulfstream N50JE dan keluar melalui pintu di sebelah timur di dekat Base Operasi Lanud Ngurah Rai. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI