Corrective Actions Airlines Dapat Tingkatkan Keselamatan Terbang

Adhitya Himawan Suara.Com
Rabu, 07 Juni 2017 | 15:17 WIB
Corrective Actions Airlines Dapat Tingkatkan Keselamatan Terbang
Direktur Jenderal Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan, Agus Santoso di Tangerang, Banten. [Suara.com/Adhitya Himawan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saat ini kita telah masuk kategori 1 dalam list keselamatan Federal Aviation Administration (FAA) Amerika Serikat. Ini merupakan modal kita di dunia internasional yang harus kita pertahankan. Dengan demikian, pada saat audit ICAO dan sidang EU nanti, kita bisa mendapatkan hasil yang terbaik," ujar Agus lagi.

Untuk mendapatkan masukan dari para operator, rapat pertemuan ini sengaja dilakukan sebagai forum diskusi dengan lebih banyak tanya jawab.  Pada  kesempatan  sesi tanya jawab  itu, diharapkan para operator memaparkan permasalahan yang terjadi di lapangan terkait  compliance peraturan sehingga nanti bisa dicarikan solusi bersama.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI