Kisah Kakek Penjual Pisang, Uang Rp1,1 Juta Buat Lebaran Dirampas

Siswanto Suara.Com
Rabu, 07 Juni 2017 | 06:30 WIB
Kisah Kakek Penjual Pisang, Uang Rp1,1 Juta Buat Lebaran Dirampas
Ilustrasi garis polisi [suara.com/Nur Habibie]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kisah kakek penjual pisang ini lalu menjadi viral di media sosial. Di media sosial tidak dijelaskan secara persis kapan kejadian dan tempat kejadian perkaranya.

"Untuk perampok, apa kalian berfikir... kalau bapak tersebut telah susah?? berapa lama dia mengumpulkan uang sebanyak itu hanya dengan jualan pisang?" demikian potongan komentar yang diunggah IG thenewbikingregetan.

IG zizibhawell sedih usai menyaksikan video kisah kakek penjual pisang.

"Ya Allah knpa ada org jahat seperti ini,, ini d malang ???? Malu woi sama mobil yg mbok kendarai, otak d dengkul kali ya,,, kalo mau rampok bank aja sana, atau orang2 yg sudah salah menggunakan hak dan wewenangnya, ini kakek udah tua, susah masih aja d bikin kesusahan lagi, ga punya hati emang,,, " tulis dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI