7. Kemenangan yang diraih Marc Marquez di Austin merupakan yang ke-30 dalam kariernya di kelas MotoGP, satu lebih banyak dari rekan setimnya Dani Pedrosa.
8. Podium yang diraih Marc Marquez dan Dani Pedrosa di Austin, Amerika Serikat, lalu jadi yang pertama lagi ada dua pebalap Repsol Honda sama-sama berhasil naik podium sejak terakhir tahun lalu di GP Catalan ketika Marquez finis kedua, dan Pedrosa ketiga.
9. Kemenangan yang diraih Valentino Rossi di Jerez tahun lalu jadi yang pertama lagi baginya di arena yang sama sejak terakhir di tahun 2009.
10. Valentino Rossi jadi pebalap paling sukses di sirkuit Jerez, yakni sembilan kali menang; tujuh diantaranya di kelas utama (500cc/MotoGP).