Sekitar jam 21.15 WIB, kekacauan yang dibuat sekelompok demonstran mereda.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian ketika itu segera memerintahkan pasukan untuk mundur.
"Kapolri dan kapolda naik panggung untuk menghentikan tembakan gas air mata," kata dia.
Dalam aksi demonstrasi yang berujung rusuh tersebut, polisi mengamankan 10 orang yang dianggap bertanggungjawab.
Tetapi setelah diperiksa, mereka dilepaskan lagi.
BERITA MENARIK LAINNYA:
Dadang: Ahmad Dhani Harus Ditindak, Biar Demokrasi Tak Kampungan
Ahok Diserang, Ruhut: Makin Kencang, Makin Bagus
Ruhut Ingatkan Jangan Mimpi Gulingkan Jokowi seperti Gus Dur
Apakah Buni Yani Segera Jadi TSK? Ini Jawaban Bareskrim Polri