Berikut Susunan Start Balapan MotoGP Malaysia

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Sabtu, 29 Oktober 2016 | 15:46 WIB
Berikut Susunan Start Balapan MotoGP Malaysia
Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso (tengah), akan memimpin balapan MotoGP Malaysia besok diikuti Valentino Rossi (Movistar Yamaha/kiri) dan Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha), Sabtu (29/10/2016) [AFP/Mohd Rasfan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, tampil impresif dalam kualifikasi MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang, Sabtu (29/10/2016).

Dovizioso menjadi yang tercepat untuk meraih pole position keduanya musim ini dalam kualifikasi yang berlangsung dengan kondisi trek basah pasca diguyur hujan.

Pebalap berusia 27 tahun ini membukukan waktu tercepat 2 menit 11,485 detik. Berikut susunan start pada lomba MotoGP Malaysia yang berlangsung, Minggu (30/10/2016):

Pos

Pebalap

Waktu

1

Andrea Dovizioso (Ducati)

2:11,485

2

Valentino Rossi (Movistar Yamaha)

2:11,731

3

Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha)

2:11,787

4

Marc Marquez (Repsol Honda)

2:11,874

5

Cal Crutchlow (LCR Honda)

2:12,558

6

Andrea Iannone (Ducati)

2:12,598

7

Aleix Espargaro (Suzuki)

2:12,869

8

Maverick Vinales (Suzuki)

2:12,981

9

Alvaro Bautista (Aprilia)

2:13,325

10

Loris Baz (Avintia Racing)

2:13,452

11

Pol Espargaro (Tech 3)

2:13,707

12

Hector Barbera (Ducati)

2:13,973

13

Bradley Smith (Tech 3)

2:12,898

14

Jack Miller (Estrella Galicia)

2:12,907

15

Danilo Petrucci (OCTO Pramac)

2:13,776

16

Stefan Bradl (Aprilia)

2:13,850

17

Hiroshi Aoyama (Repsol Honda)

2:14,179

18

Scott Redding (OCTO Pramac)

2:14,433

19

Eugene Laverty (Aspar)

2:14,769

20

Yonny Hernandez (Aspar)

2:14,786

21

Tito Rabat (Estrella Galicia)

2:15,984

Keterangan:

13-21: Kualifikasi 1

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI