HUT RI Pertamakali di Dusun Yakyu, Merauke, Begini Suasananya

Siswanto Suara.Com
Kamis, 18 Agustus 2016 | 19:54 WIB
HUT RI Pertamakali di Dusun Yakyu, Merauke, Begini Suasananya
Satgas Pamtas RI PNG Yonif 407/Padmakusuma dan masyarakat peringatan HUT RI ke 71 di Dusun Yakyu, Distrik Sota, Merauke [Puspen TNI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Untuk itu kita bersama-sama mempertahankan dan menjaga keutuhan bangsa dan negara," katanya.

Dengan terselenggaranya upacara HUT RI diharapkan dapat meningkatkan rasa cinta Tanah Air dan bangga menjadi bagian dari NKRI serta mempertegas bahwa Dusun Yakyu merupakan wilayah Indonesia.

“Upacara ini kami laksanakan untuk menunjukkan bahwa wilayah Yakyu merupakan bagian wilayah Republik Indonesia. Kami sebagai Satgas Pamtas mempunyai tugas mempertahankan dan mengamankan wilayah perbatasan RI-PNG dari segala ancaman. Selain itu, upacara Hari Kemerdekaan RI ini juga untuk memberikan efek kepada negara tetangga bahwa Dusun Yakyu merupakan bagian dari NKRI,” kata dia.

REKOMENDASI

TERKINI