"Untuk itu diperlukan kerja keras karena dunia olahraga otomotif sangat kecil dan, seperti di India, bujet-bujet iklan sangat kecil dibandingkan dengan di Eropa," ucapnya mengenai prospek pebalapnya terhadap Formula 1.
"Ketika Anda membicarakan uang Formula 1 di negara-negara itu, itu sangat besar: "Berapa banyak rumah sakit yang dapat kami bangun?" Namun tiba-tiba, mereka melihat keuntungan global dari Formula 1 dan itu benar-benar meletakkan negaranya dalam peta." (Antara)