Tentara Positif AIDS di Papua Barat Diminta Mengaku

Senin, 11 Januari 2016 | 03:01 WIB
Tentara Positif AIDS di Papua Barat Diminta Mengaku
Ilustrasi TNI. [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia berharap, warga di daerah ini, semakin sadar untuk memeriksakan diri. Hal itu penting, agar penanganan cepat dilakukan.

Koordinator Perkumpulan Terbuka Peduli Sehat, Sahat Saragih mengatakan kasus HIV/AIDS di Manokwari, seperti fenomena gunung es.

Pihaknya memprediksi, masih banyak warga di daerah ini yang mengidap penyakit ini. Untuk itu, perlu upaya keras pemerintah daerah dan elemen lain untuk melakukan penjangkauan dan pendampingan, hingga warga bersedia melakukan pemeriksaan.

Selanjutnya, bagi warga yang teridentifikasi positif sebagai pengidap, harus terus dilakukan pendampingan sebagai suport sekaligus pemberian edukasi agar ia tetap optimistis menghadapi penyakit yang dialaminya. Di sisi lain, hal itu dilakukan agar yang bersangkutan tidak merasa dikucilkan. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI