Hakim MK Ungkap Pengalaman Menakutkan Saat Dipanggil KPK

Rabu, 06 Januari 2016 | 15:33 WIB
Hakim MK Ungkap Pengalaman Menakutkan Saat Dipanggil KPK
Ilustrasi KPK, Setiabudi, Jakarta Selatan [suara.com/Agung Sandy Lesmana]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia berharap komisioner baru KPK dapat membenahi proses pemanggilan seseorang.

"Tapi itu masa lalu, biarlah," kata Anwar.

Menanggapi hal tersebut, Ketua KPK Agus Rahardjo mengaku akan membenahi prosedur pemanggilan. Nanti dalam surat pemanggilan akan diberitahukan status orang yang diperiksa.

"Teman-teman yang dipanggil statusnya juga diperjelas. Ini dipanggil jadi saksi, ini dipanggil sebagai tersangka," kata Agus.

Agus juga mengatakan gedung baru KPK memiliki kapasitas yang lebih luas, ada 70 ruang pemeriksaan.

"Sekarang (pemeriksaan) tidak menunggu lama, ada 70 ruang pemeriksaan. Tidak perlu diketik lagi," kata dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI