Lebih jauh dikatakanya untuk pengamanan sendiri, pemerintah setempat akan meminta bantuan kepada pihak kepolisian dan instansi lainya.
"Untuk pengamanan kita akan dibantu oleh 200 orang personil polisi, dan 20 personil dari TNI AL," ucap dia.
Selain itu, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) juga akan menurunkan 40 personil, Dinas Perhubungan sebanyak 40 personil, BPBD setempat juga menurunkan 20 anggota, serta empat ambulan akan disiapkan di sekitar lokasi kegiatan. (Antara)