Buruh Bergerak ke Istana Negara, Ini Rute Pengalihan Arus Lalin

Siswanto Suara.Com
Jum'at, 30 Oktober 2015 | 14:12 WIB
Buruh Bergerak ke Istana Negara, Ini Rute Pengalihan Arus Lalin
Suasana kemacetan di sepanjang Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Senin (27/7). [suara.com/Kurniawan Mas'ud]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bundaran air mancur dekat Indosat atau Monas

1. Kendaraan dari Jalan Abdul Muis ke Jalan Medan Merdeka Barat melalui Traffic Light Museum dialihkan ke Jalan Abdul Muis - Jalan Fachrudin.

2. Kendaraan dari Jalan Abdul Muis ke Jalan Sudirman - Thamrin dialihkan ke Jalan Fachrudin.

3. Kendaraan dari arah Senen ke Monas diputarbalikkan di doorbak Gunung Agung atau melalui Jalan Medan Merdeka Timur.

Kebon Sirih atau Sarinah

1. Kendaraan dari Jalan Abdul Muis menuju Jalan Kebon Sirih dialihkan ke Jalan Fachrudin - Jalan K. H. Mas Mansyur.

2. Kendaraan dari Jalan Agus Salim dialihkan ke kanan Jalan Kebon Sirih - Tugu Tani.

Bundaran Hotel Indonesia

1. Kendaraan dari arah Jalan Sudirman ke Bundaran HI dialihkan ke Jalan Tanjung Karang - Kendal - Jalan Latuharhari.

2. Kendaraan dari Kendal ke Jalan Tanjung Karang ditutup dialihkan ke arah Jalan Blora - ke kiri Sudirman - Semanggi.

REKOMENDASI

TERKINI