Gara-gara Bendera Aceh, Anggota DPR dan Sekwan Nyaris Baku Pukul

Siswanto Suara.Com
Senin, 04 Mei 2015 | 15:56 WIB
Gara-gara Bendera Aceh, Anggota DPR dan Sekwan Nyaris Baku Pukul
Ketua Komisi I DPR Aceh Abdullah Saleh dan Sekretaris Dewan A Hamid Zein [Alfiansyah Ocxie]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Karena ini tanggung jawab anda, silakan anda kibarkan," ujar Abdullah Saleh dengan nada kesal.

Karena situasi memanas, A Hamid Zein langsung diamankan menuju gedung utama DPR Aceh.

Sementara Abdullah Saleh berteriak-teriak sambil mengangkat bendera bulan bintang menuju ruang Ketua DPR Aceh. Di ruangan ketua DPR Aceh Abdullah saleh langsung meletakkan bendera itu di atas meja. [Alfiansyah Ocxie]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI