Dilarang Melaut, Nelayan Cilincing Curhat ke Jokowi

Laban Laisila Suara.Com
Selasa, 09 September 2014 | 12:35 WIB
Dilarang Melaut, Nelayan Cilincing Curhat ke Jokowi
Nelayan Cilincing, Jakarta, datangi Balaikota mengadu ke Jokowi karena tak boleh melaut, Selasa (9/92014). [suara.com/Bagus Santosa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Akibatnya kita semua menganggur, ada yang merantau juga sampai ke Sumatera dan Sulawesi," ujarnya.

Pantauan di lokasi, sebanyak enam buah bus Metromini jurusan Cilincing-Tanjung Priok mengantarkan para nelayan ini Balai Kota DKI Jakarta. Mereka membawa atribut berupa spanduk dengan tulisan supaya mereka bisa diberikan keleluasaan untuk melaut lagi.

Selain itu, ratusan petugas kepolisian juga tampak berjaga mengamankan jalannya aksi demonstrasi ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI