Terima Usulan 42 Nama Calon Menteri, Begini Reaksi Jokowi

Siswanto Suara.Com
Kamis, 04 September 2014 | 17:27 WIB
Terima Usulan 42 Nama Calon Menteri, Begini Reaksi Jokowi
Presiden terpilih Joko Widodo bersama Wakil Presiden terpilih Jusuf Kalla dan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani usai mengadakan pertemuan di kantor transisi, Jakarta, Kamis (28/8). [Antara/Muhammad Adimaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

15. Menteri Dalam Negeri : Basuki Tjahaja Purnama dengan 2091 pemilih,

16. Menteri Perhubungan : Ignasius Jonan dengan 2087 pemilih,

17. Menteri Riset dan Teknologi : Yohanes Surya dengan 2067 pemilih,

18. Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat : Tri Rismaharini dengan 2035 pemilih,

19. Menteri Pemuda dan Olahraga : Adian Napitupulu dengan 1966 pemilih,

20. Menteri Komunikasi dan Informatika : Onno W Purba dengan 1966 pemilih,

21. Menteri Koordinator Perekonomian : Faisal Basri dengan 1897 pemilih,

22. Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal : Indra J. Piliang dengan 1894 pemilih,

23. Menteri Pertanian : Dwi Adreas Santosa dengan jumlah 1888 pemilih,

24. Kepala Badan Pertanahan Negara (BPN) : Usep Setiawan dengan 1880 pemilih,

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI