Miliki Ekor, Bocah Ini Diyakini Titisan Dewa

Ruben Setiawan Suara.Com
Selasa, 17 Juni 2014 | 22:00 WIB
Miliki Ekor, Bocah Ini Diyakini Titisan Dewa
Ilustrasi ekor. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Beberapa dokter mengatakan, itu terjadi karena tulang Arshid yang rapuh. Sementara yang lain menduga, kelumpuhan terjadi karena "ekor" yang tumbuh memanjang dari tulang belakangnya.

Bulan ini, Arshid akan menemui dokter yang siap melakukan operasi untuk menghilangkan "ekor" tersebut. Namun, keluarganya khawatir, operasi justru mempengaruhi kesehatannya. Berbeda dengan Arshid yang tidak merisaukan ekornya, dan tidak pula takut jika harus dioperasi. (Mirror)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI