Berdasarkan catatan yang ada di Badan Geologi, Wilayah Maluku Selatan tercatat terbanyak terkena tsunami yaitu sebanyak 19 kali (tahun 1629, 1657, 1659, 1673, 1674, 1708, 1763, 1775, 1802, 1841, 1851, 1852, 1861, 1876, 1899, 1950, 1966, 1983 dan tahun 1996). Sedangkan wilayah yang paling sedikit yaitu Sangata yang hanya terkena satu kali gelombang tsunami pada tahun 1921.
ESDM: 19 Wilayah di Indonesia Rawan Tsunami
Kamis, 27 Februari 2014 | 12:02 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Turunkan Emisi Karbon, Pemerintah Genjot Investasi Energi Baru Terbarukan
15 November 2024 | 09:38 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI