Suara.com - Kulit sawo matang sering dianggap sebagai ciri khas orang indonesia. Namun tak jarang pemilik kulit sawo matang merasa kurang percaya diri karena wajah terlihat kusam sehingga perlu skincare.
Penggunaan skincare yang tepat mampu menunjang penampilan seseorang. Tak melulu harus putih, pemilik sawo matang yang eksotis juga dapat terlihat glowing dan bersih.
Ada beberapa produk skincare yang bisa cocok untuk kulit sawo matang. Produk-produk ini berasal dari beragam merek.
Selengkapnya, berikut 6 rekomendasi skincare untuk kulit sawo matang agar terlihat glowing.
1. Garnier Micellar Cleansing Water
![Skincare untuk kulit sawo matang. [garnier.co.id]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/04/22/70305-skincare-untuk-kulit-sawo-matang.jpg)
Salah satu cara agar kulit sawo matang terlihat bersih dan segar yakni melakukan double cleansing menggunakan micellar water. Produk Garnier Micellar Cleansing Water bisa jadi pilihan.
Pembersih wajah tanpa bilas ini adalah formula ringan untuk menghempaskan debu, kotoran, dan polusi udara jadi salah satu musuh utama kulit wajah. Produk ini efektif mengangkat kotoran dan makeup ringan.
Harganya di kisaran Rp20-30 ribuan (50 ml). Untuk ukurang yang lebih besar (400ml) bisa dibeli mulai harga Rp80 ribu.
2. NIVEA Sparkling White Whitening Foam
Baca Juga: ANESSA x Pokemon Is Back! Wujudkan Petualangan Seru dalam Sunscreen Favorit
![Skincare untuk kulit sawo matang. [Sociolla]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/04/22/68596-skincare-untuk-kulit-sawo-matang.jpg)
Sabun pembersih wajah NIVEA Sparkling White Whitening Foam diperkaya Pearl Micro Serum yang bekerja dalam lapisan kulit untuk menjadikan kulit sehat dan cerah alami