Alamat: Desa Harjawinangun, Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal
Tiket masuk: Rp5.000
Bukit ini terkenal dengan panorama alam perbukitan hijau yang masih asri. Kamu bisa menjelajahi goa alami, berfoto di gardu pandang, atau sekadar duduk santai menikmati udara sejuk.
Aksesnya cukup mudah dijangkau dengan kendaraan roda dua maupun mobil. Tempat ini cocok buat kamu yang ingin healing sejenak dari hiruk pikuk kota.
3. Waduk Cacaban
Alamat: Desa Karanganyar, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal
Tiket masuk: Rp4.000 – Rp6.000
Tempat ini merupakan destinasi favorit keluarga untuk piknik. Kamu bisa menyewa perahu kecil dan menyusuri waduk sambil menikmati pemandangan perbukitan.
Ada juga warung apung yang menjual aneka ikan bakar segar. Murah, meriah, dan pastinya menyenangkan.
Baca Juga: Kawasan Pesisir Jakarta Dinilai bisa jadi Model Wisata Urban, Benarkah?
4. Curug Putri