Cara Mudah Menghilangkan Sisa Stiker dari Permukaan Kaca

Suhardiman Suara.Com
Kamis, 10 April 2025 | 18:51 WIB
Cara Mudah Menghilangkan Sisa Stiker dari Permukaan Kaca
Ilustrasi - Cara Mudah Menghilangkan Sisa Stiker dari Permukaan Kaca. [Pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Stiker bisa mempercantik tampilan kaca, seperti di jendela rumah, pintu kaca, atau etalase toko. Stiker yang merupakan lembaran bahan (biasanya kertas, vinyl, atau plastik) yang memiliki lapisan perekat di satu sisi dan desain, gambar, atau tulisan di sisi lainnya.

Stiker merupakan lembaran bahan (biasanya kertas, vinyl, atau plastik) yang memiliki lapisan perekat di satu sisi dan desain, gambar, atau tulisan di sisi lainnya.

Stiker dirancang untuk ditempelkan pada berbagai permukaan, seperti kaca, kayu, logam, atau plastik, baik untuk tujuan dekorasi, informasi, maupun promosi.

Secara umum, stiker terdiri dari beberapa bagian yakni lapisan atas gian yang menampilkan desain, bisa dicetak dengan tinta atau dilaminasi agar tahan lama.

Perekam berupa lem yang membuat stiker menempel, ada yang permanen, sementara, atau bisa dilepas tanpa bekas. Dan lapisan pelindung (backing) yakni kertas atau plastik yang dilepas sebelum stiker ditempelkan.

Stiker memberikan sentuhan estetika dengan desain, pola, atau warna tertentu sesuai selera. Stiker buram (frosted) atau berpola sering dipasang di kaca untuk membatasi pandangan dari luar, misalnya di kamar mandi, ruang kantor, atau rumah. Stiker menjaga privasi tanpa mengorbankan cahaya alami.

Di toko, kafe, atau kendaraan, stiker dengan logo, nama bisnis, atau promo digunakan untuk menarik perhatian pelanggan.

Jadi, kegunaan stiker di kaca sangat beragam, mulai dari fungsi praktis hingga estetis, tergantung tujuanmu memasangnya!

Untuk menghilangkan sisa stiker dari permukaan kaca dengan mudah, berikut beberapa cara yang bisa kamu coba:

1. Gunakan Air Panas dan Sabun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI