Alamat: Bondo, Kec. Bangsri, Kab. Jepara, Jawa Tengah
9. Pantai Punuk Sapi
Juga dikenal sebagai Pantai Lemah Abang, pantai ini masih sangat alami dengan pasir hitam dan tanah berwarna merah yang eksotis.
Konon, pantai ini merupakan petilasan dari Syekh Siti Jenar dan menawarkan pemandangan sunset yang menawan.
Harga Tiket Masuk: gratis
Alamat: Balong, Kec. Kembang, Kab. Jepara, Jawa Tengah
10. Museum R.A Kartini
Museum ini didedikasikan untuk mengenang pahlawan emansipasi wanita asal Jepara, R.A Kartini.
Gedung museum terdiri dari tiga bangunan yang didesain menyerupai huruf K, T, dan N, menampilkan berbagai koleksi bersejarah terkait perjuangan Kartini.
Baca Juga: Lau Mentar Canyon, Wisata Alam Gratis dengan View Air Terjun yang Menawan
Harga Tiket Masuk: Rp2.000 (Senin-Jumat), Rp3.000 (akhir pekan)