5 Artis yang Berbisnis Nasi Padang, Enak Beneran Atau Cuma Modal Nama? Ini Review Jujurnya

Rabu, 19 Maret 2025 | 15:58 WIB
5 Artis yang Berbisnis Nasi Padang, Enak Beneran Atau Cuma Modal Nama? Ini Review Jujurnya
Bisnis Nasi Padang milik artis sudah menjamur di beberapa daerah. (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Beberapa review dari makanan ini cukup baik. Akun Anak Kuliner yang pernah mengunggah pengalamannya cukup senang.

"Rasanya enak banget, daging dendengnya juicy. Jengkolnya juga empuk. Rasa pedasnya terasa dan ada rasa asam juga," ujar dia dikutip dari akun Youtube Anak Kuliner.

2. Raffi Ahmad

Gurita bisnis Aktris Raffi Ahmad sudah melebar hingga ke kuliner.

Masakan Padang jadi salah satu usaha kulinernya yang ia kembangkan bernama Minang Bersaudara.

Resto Padang ini terletak di Jalan Pluit Karang Manis Blok D7 Barat Nomor 7, Pluit, Kecamatan Penjaringan Jakarta Utara.

Resto ini juga berkembang dan membuka cabang di Jalan Andara, Jakarta Selatan.

Satu porsi nasi Padang Minang Bersaudara ini berkisar Rp25-40 ribu.

Beberapa review dari pelanggan yang dikutip dari Google mencapai 4,3 atau bintang empat.

Baca Juga: 10 Oleh-Oleh Khas Jogja yang Bisa untuk Kumpul Keluarga saat Lebaran

"Saya pesan paket nasi sayur + telur dadar Rp20 ribu" tulis salah satu pelanggan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI