Jangan Sampai Salah! Ini Doa dan Tata Cara Ziarah Kubur Sesuai Sunnah

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Selasa, 18 Maret 2025 | 15:03 WIB
Jangan Sampai Salah! Ini Doa dan Tata Cara Ziarah Kubur Sesuai Sunnah
Doa dan Tata Cara Ziarah Kubur yang Benar (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Katakanlah, ‘Dialah Yang Maha Esa. Allah adalah tuhan tempat bergantung oleh segala sesuatu. Dia tidak beranak dan tidak diperanakkan. Dan tidak ada seorang pun yang setara dengan-Nya.”

Berikut bunyi doa surah Al Falaq;

“Qul auudzu birobbil falaq. Min syarri maa kholaq. Wa min syarri ghoosiqin idzaa waqob. Wa min syarrin naffaatsaati fil ‘uqod. Wa min syarri haasidin idzaa hasad.”

Artinya:

“Aku berlindung kepada Tuhan Yang Menguasai waktu subuh dari kejahatan makhluk-Nya. Dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita. Dan dari kejahatan wanita-wanita tukang sihir yang mengembus napasnya pada buhul-buhul. Dan dari kejahatan orang-orang yang dengki apabila ia mendengki.”

Terakhir lafalkan doa An-nas, berikut lafal surah An-Nas;

“Qul auudzu birobbinnaas. Malikin naas. Ilaahin naas. Min syarril waswaasil khonnaas. Alladzii yuwaswisu fii shuduurin naas, minal jinnati wan naas.”

Artinya : “Aku berlindung kepada Tuhan manusia, raja manusia. Sesembahan manusia, dari kejahatan bisikan setan yang biasa bersembunyi. Yang membisikkan kejahatan ke dalam dada manusia. Dari setan dan manusia.’”

5. Baca ayat kursi

Baca Juga: Adab dan Tata Cara Ziarah Kubur Jelang Ramadan 2025

Selesai melafalkan surat pendek tersebut di atas, dilanjutkan dengan ayat kursi. Berikut lafal ayat kursi.
Allhu l ilha ill huw, al-ayyul-qayym, l ta`khuuh sinatuw wa l na`m, lah m fis-samwti wa m fil-ar, man alla yasyfa’u ‘indah ill bi`inih, ya’lamu m baina aidhim wa m khalfahum, wa l yuna bisyai`im min ‘ilmih ill bim sy`, wasi’a kursiyyuhus-samwti wal-ar, wa l ya`duh ifuhum, wa huwal-‘aliyyul-‘am.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI