Daftar Pantai di Jogja Untuk Libur Lebaran 2025 Beserta Harga Tiketnya

Selasa, 18 Maret 2025 | 15:00 WIB
Daftar Pantai di Jogja Untuk Libur Lebaran 2025 Beserta Harga Tiketnya
Ilustrasi wisata pantai [kemenparekraf.go.id]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti halnya di pantai Bali, ada suasana spiritual di pantai ini.

Sebaiknya anda bisa menyewa baju adat Bali supaya bisa berfoto ala Bali di lokasi ini.

Harga tiket masuk: Rp8 ribu.

Tips Wisata Pantai Saat Lebaran

  • Pantai-pantai di Jogja akan sangat ramai saat libur Lebaran. Datang lebih awal untuk menghindari keramaian.
  • Periksa perkiraan cuaca sebelum berangkat. Bawa payung atau jas hujan jika diperlukan.
  • Bawa perlengkapan pantai seperti handuk, pakaian ganti, tabir surya, dan topi.
  • Jangan membuang sampah sembarangan dan jaga kebersihan pantai.
  • Patuhi aturan dan larangan yang berlaku di pantai.
  • Perhatikan kondisi ombak dan jangan berenang terlalu jauh.
  • Ada baiknya sebelum berwisata, mencari informasi tambahan mengenai pantai yang akan dikunjungi, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Perlu diketahui pula bahwa Jogja memiliki banyak pilihan akomodasi, mulai dari hotel berbintang hingga homestay.

Selain itu biaya hidup di Jogja relatif terjangkau, sehingga cocok untuk wisatawan dengan anggaran terbatas.

Masyarakat Jogja dikenal ramah dan sopan, sehingga Anda akan merasa nyaman selama berwisata di sana.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI