8 Rekomendasi Toko Kue Lebaran di Jogja: Kue Kering sampai Jajanan Pasar Siap Disuguhkan

Senin, 17 Maret 2025 | 16:33 WIB
8 Rekomendasi Toko Kue Lebaran di Jogja: Kue Kering sampai Jajanan Pasar Siap Disuguhkan
Ilustrasi berbagai macam kue kering. [Ist]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Jln. Kapten Tendean no.12, Wirobrajan, Yogyakarta
  • Jln. Pandega Marta no.101A, Pogung Kidul, Sinduadi, Mlati, Sleman

Untuk pemesanan bisa dilakukan melalui WhatsApp cabang terdekat.

5. NSA Bakery

NSA Bakery juga siap menyemarakkan hari lebaranmu dengan sederet produk premium mereka, seperti Hampers Kue Kering, Es Teler Cake, dan Kopi Pastry Cheese Cake yang bisa dibeli mulai dari harga Rp50 ribu.

Beberapa kue kering yang disiapkan NSA Bakery antara lain nastar, kastengel, dan soes, yang dikemas dalam toples 600 gram.

Tertarik menjajalnya? Segera pesan melalui WhatsApp, atau mendatangi gerainya secara langsung di Jl. Kapten Piere Tendean No. 51, Yogyakarta.

Jangan khawatir, NSA Bakery suda bersertifikat halal.

6. Parsley Jogja

Hampers, makanan berat, sampai kue, semua telah disiapkan Parsley Jogja dengan sepenuh hati untuk turut meramaikan perayaan Idul Fitri-mu. Kamu hanya perlu menyiapkan dana mulai dari Rp185 ribu untuk menikmati cita rasa dan kelezatan produk Parsley Jogja.

Kamu bisa mendapatkan produk Parsley Jogja dengan menghubungi kontak resminya atau menghubungi Head Office-nya di Jl. Kaliurang Km. 5,3 No. A19 Yogyakarta.

Baca Juga: Eat Your Skincare: 8 Buah-buahan yang Harus Rajin Kamu Makan agar Glowing saat Lebaran 2025

7. Clarissa IDN

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI