Kisah Spiritual Sang Pro Player Mobile Legends RRQ Skylar Yang Pilih Jadi Mualaf

Andi Ahmad S Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 12:17 WIB
Kisah Spiritual Sang Pro Player Mobile Legends RRQ Skylar Yang Pilih Jadi Mualaf
Gold Laner terbaik di Mobile Legends, RRQ Skylar [Instagram @Skylar]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kini, dengan prosesi khitan yang telah ia jalani, Skylar semakin mantap dalam perjalanan spiritualnya sebagai seorang mualaf.=

Skylar dan Dyffa Zasqya Farrythama

Melansir dari Team RRQ Senin (17/3/2025), ternyata banyak orang mengenal Skylar sebagai salah satu punggawa RRQ Hoshi di era sekarang, pasca era Lemon, R7, Tuturu, Xinn dan legenda-legenda lainnya.

Namun, ternyata ada sejumlah sisi lain dari Skylar yang hanya diketahui sang kekasihnya, Dyffa Zasqya Farrythama.

Sang influencer cantik yang juga pernah jadi bagian dari Paskibraka Provinsi DKI Jakarta 2019 lalu, termasuk cerita-ceritanya tentang Skylar.

Sebagai mantan anggota Paskibraka, Dyffaa mengungkapkan bahwa pengalaman tersebut membawa dampak besar ke kehidupannya sehari-hari.

"Paskibraka ngaruh banget buat kebiasaan aku sehari-hari, dari time management, manners, public speaking, sampai gimana cara ngehargain orang lain," jelas Dyffaa itu.

Lalu, bagaimana ceritanya bisa kenal sama Skylar?

“Kenal sama Skylar tu sebenernya baru tahun lalu. Tapi, kalo ketemu pas pasan gitu doang mungkin udah dari lama banget – cuma beneran ga saling kenal atau saling sapa gitu. Beneran kenal as a person tu tahun lalu. Awalnya dari media sosial, chat-chatan, terus kenalan, abis itu ga lama setelahnya langsung ketemuan. PDKT-nya keitung bentar banget, langsung jadian.” Cerita Dyffaa sembari menebarkan senyuman manisnya.

Baca Juga: Celine Evangelista Nangis Depan Kabah Saat Pertama Kali Umrah, Ada yang Iri Karena...

Biodata Skylar RRQ

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI