Hari Raya Idul Fitri juga dikenal sebagai hari pembagian pahala. Maksudnya, mereka yang telah menjalankan ibadah puasa selama bulan Ramadhan serta melakukan amalan saleh dengan penuh keimanan kepada Allah akan memperoleh balasan atas ibadah yang telah dilakukan.
Setelah Hari Raya Idul Fitri berlalu, mereka akan mendapatkan ampunan. Itulah beberapa desain spanduk Idul Fitri 2025 yang dapat Anda coba.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama