19. Buka pintu hati untuk saling memaafkan. Selamat hari raya Idul Fitri 1446 H, mohon maaf lahir dan batin.
20. Keceriaan dan kebersamaan semoga selalu mengiringi hari kemenangan ini. Selamat hari raya Idul Fitri 1446 H.
21. Menuju cahaya ilahi, menuju kesempurnaan hati. Saatnya mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri 1446 H.
22. Sajak bisa terbatas, namun tidak dengan maaf. Inilah bentuk maaf yang akan kusampaikan, semoga bisa diterima saudara sekalian.
23. Lisan kadang tak terkendali, sikap pun mungkin menyakiti. Di hari nan suci ini, mohon maaf lahir dan batin.
24. Langit biru di pagi nan suci, membawa damai dalam sanubari. Selamat lebaran, mohon maaf atas khilaf yang pernah terjadi.
25. Selamat Idul Fitri 2025, semoga kantongmu setebal syukur dan senyum selalu merekah.
26. Selamat hari raya Idul Fitri 1446 H, semoga Allah selalu mengisi hari kita dengan kebahagiaan.
27. Sinar fajar akan terbit dan dimulai pada hari yang baru. Mohon salah jangan dibawa tidur, ikhlaskan hati sebelum terlelap.
Baca Juga: Catat! Ini Prediksi Puncak Arus Mudik Lebaran 2025, Siap-siap Macet?
28. Selamat Idul Fitri, semoga Allah SWT selalu melindungi dan memberkahi kita semua.