Kapan Nuzulul Quran 2025? Ini Jadwal Lengkap dan Makna Mendalamnya

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 14 Maret 2025 | 18:45 WIB
Kapan Nuzulul Quran 2025? Ini Jadwal Lengkap dan Makna Mendalamnya
Kapan Nuzulul Quran 2025 (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keutamaan Malam Nuzulul Quran

Malam Nuzulul Quran memiliki banyak keistimewaan dan keutamaan, di antaranya:

1. Turunnya Wahyu Pertama

Malam ini menandai awal diturunkannya Al-Quran kepada Nabi Muhammad SAW sebagai petunjuk bagi umat manusia.

2. Malam yang Penuh Berkah

Nuzulul Quran adalah malam yang diberkahi, sehingga dianjurkan untuk memperbanyak ibadah seperti membaca Al-Quran, sholat malam, dan berzikir.

3. Kesempatan untuk Memperdalam Al-Quran

Momen ini menjadi waktu yang tepat bagi umat Islam untuk lebih memahami isi Al-Quran dan mengamalkan ajarannya dalam kehidupan sehari-hari.

4. Mengingatkan Akan Pentingnya Al-Quran

Baca Juga: Gelar Festival Ramadan di 61 Lokasi, Pegadaian Mengusung Konsep Pasar Rakyat

Peringatan Nuzulul Quran menjadi pengingat bahwa Al-Quran bukan sekadar untuk dibaca, tetapi juga harus dipahami dan dijadikan pedoman hidup.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI