Panduan Sholat Gerhana Bulan, Ini Bacaan Niat, Tata Cara dan Doa

Jum'at, 14 Maret 2025 | 10:08 WIB
Panduan Sholat Gerhana Bulan, Ini Bacaan Niat, Tata Cara dan Doa
Sholat Gerhana Bulan (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan bahwa akan ada fenomena gerhana bulan total, atau yang sering disebut blood moon yang bisa diamati di Indonesia pada Jumat, 14 Maret 2025 besok. Di dalam agama Islam, ketika fenomena ini terjadi umat muslim dianjurkan untuk sholat sunnah. Selengkapnya simak ulasan seputar sholat gerhana bulan dalam artikel berikut.

BMKG menyebutkan bahwa gerhana bulan total yang terjadi di sebagian wilayah Indonesia ini, akan dimulai dengan fase gerhana penumbra pertama pada pukul 10.57 WIB. Gerhana bulan bisa diamati terutama dari wilayah Indonesia bagian timur, antara lain:

• Sulawesi Selatan

• Sulawesi Tengah

• Sulawesi Tenggara

• Sulawesi Utara

• Nusa Tenggara Timur

• Nusa Tenggara Barat

• Papua

Baca Juga: Doa Menerima Zakat Fitrah dalam Bahasa Arab dan Latin

• Maluku

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI