Siapa Orang Tua Antea Putri Turk? Silsilah Keluarga dengan WR. Supratman Akhirnya Terjawab

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 14 Maret 2025 | 14:15 WIB
Siapa Orang Tua Antea Putri Turk? Silsilah Keluarga dengan WR. Supratman Akhirnya Terjawab
Antea Putri Turk (Instagram @anteaturk)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lagu yang dibawakan oleh Antea sendiri berjudul Indonesia Tjantik. Saat ditemukan, lagu ini belum memiliki nada atau melodi dan hanya sebatas syair saja. Dengan pengolahan yang piawai, lagu ini dapat diperdengarkan dengan indah dan memiliki nuansa nostalgia yang kental.

Lirik Lagu Indonesia TJantik

Banyak bangsa putih merah

Dari Amerika atau Eropa

Tentu memuji senang

Pada Tanah Air kita Apa pula pengarang

acap kali mereka berkata

Dari jauh datang ke mari

Pelu menggambar landskap tanah kami

Baca Juga: Silsilah Keluarga Ahmad Dhani, Punya Darah Bule tapi Usul Cari Naturalisasi Non Rambut Pirang

Guru dan pelancongan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI