Doa Buka Puasa Dzahaba dan Keutamaannya

Suhardiman Suara.Com
Senin, 10 Maret 2025 | 16:15 WIB
Doa Buka Puasa Dzahaba dan Keutamaannya
Ilustrasi- Doa Buka Puasa Dzahaba (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Selama bulan Ramadan, umat Muslim menjalankan ibadah puasa dari terbit fajar hingga terbenam matahari.

Salah satu momen yang paling dinantikan adalah saat berbuka puasa, yang diawali dengan membaca doa berbuka.

Doa buka puasa Dzahaba merupakan salah satu doa yang dianjurkan untuk dibaca oleh umat Islam saat berbuka puasa.

Doa ini mengungkapkan rasa syukur atas nikmat yang diberikan Allah SWT. Berikut adalah bacaan lengkapnya:

Bacaan Arab

ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وَثَبَتَ الأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللهُ

Latin: Dzahaba azh-zhaama'u wabtallati al-'uruqu, wa tsabata al-ajru in syaa Allah.

Artinya: Telah hilang rasa haus, telah basah urat-urat, dan telah pasti ganjaran, dengan kehendak Allah Ta'ala.

Disarankan untuk membaca doa buka puasa Dzahaba ini setelah berbuka puasa, sebagai ungkapan syukur dan penutup ibadah puasa dengan penuh keberkahan. Selain itu, ada juga versi lain yang sering dibaca bersamaan, yaitu:

Bacaan Arab

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI