Gangguan dalam situs Pintar BI terjadi diduga akibat tingginya antusiasme masyarakat untuk menukarkan uang lama dengan uang baru.
Konfirmasi KTP Pintar BI Maksudnya?
Sebagaimana yang telah dijelaskan sebelumnya, saat hendak melakukan penukaran uang masyarakat diminta melakukan konfirmasi KTP. Adapun Konfirmasi KTP Pintar BI maksudnya adalah penggunaan nomor induk kependudukan (NIK) KTP untuk memesan penukaran uang baru melalui aplikasi Pintar BI.
Cara Konfirmasi KTP Pintar BI
Berikut langkah-langkah untuk konfirmasi KTP Pintar BI:
• Masukkan NIK-KTP dan email atau nomor telepon yang digunakan ketika melakukan pemesanan.
• Selanjutnya, sistem akan menampilkan kode pemesanan yang telah dipesan.
Ketentuan penggunaan KTP Pintar BI:
Terdapat beberapa ketentuan penggunaan KTP Pintar BI, berikut di antaranya:
• NIK KTP dapat digunakan berulang kali untuk memesan penukaran uang baru.
• NIK KTP tidak bisa digunakan untuk melakukan pemesanan baru layanan penukaran kas keliling sebelum tanggal yang tertera dalam bukti pemesanan.
• Penukaran uang hanya bisa dilakukan pada tanggal, lokasi, dan waktu yang tertera pada bukti pemesanan.
Baca Juga: Tukar Uang Baru Bisa di Bank Apa Saja dan Cara Daftar Antrean Online
Cara Daftar Penukaran Uang Baru Melalui Pintar BI
Berikut adalah langkah-langkah penukaran uang baru di situs Pintar BI: