"Dokter Reza Gladys menikah dengan Dokter Attaubah Mufid yang merupakan kakak dari Krisjiana Baharudin, yang tak lain adalah suami dari artis cantik Siti Badriah," ungkapnya.
Berdasarkan penelusuran, nama orang tua Krisjiana adalah Cecep Baharuddin dan Euis Nusaadah. Selain itu, Krisjiana juga mempunyai ibu sambung bernama Aprilovita Rus Effendi.