5 Fakta Kondisi Paus Fransiskus yang Dilarikan ke RS: Sempat Sulit Bernapas, Ini Riwayat Kesehatannya

Ruth Meliana Suara.Com
Sabtu, 15 Februari 2025 | 14:56 WIB
5 Fakta Kondisi Paus Fransiskus yang Dilarikan ke RS: Sempat Sulit Bernapas, Ini Riwayat Kesehatannya
Potret Sri Paus Fransiskus (Unsplash/Ashwin Vaswani)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Paus sempat mengeluh kesulitan bernapas hingga akhirnya dirawat di rumah sakit sejak Jumat (14/2/2025).

Setelah menggelar audiensi pada hari yang sama, kondisi kesehatannya menurun.

Sebagaimana yang dilansir oleh The Guardian, Paus Fransiskus kini menerima perawatan di rumah sakit Gemelli, Roma.

Ia mendapat terapi obat dan perlahan kesehatannya membaik.

Sempat demam tinggi

Pihak Vatikan juga sempat mengonfirmasi beberapa gejala yang dialami oleh Paus Fransiskus.

Suhu tubuh Paus Fransiskus juga sempat mengalami demam, menandakan infeksi.

Ia juga kesulitan berbicara karena pernapasannya terganggu. Akhirnya, ia sempat beberapa kali mendelegasikan pidato kepausan kepada para pejabat Vatikan.

Dokter konfirmasi bronkitis

Baca Juga: Cek Kesehatan Gratis Dapat Apa Saja? Periksa Penyakit Jantung, Kanker hingga Gangguan Kejiwaan

Akhirnya, dokter mengonfirmasi bahwa memang benar tubuh sang Paus tengah melawan infeksi pada saluran pernapasannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI