Kala itu Gibran menjadi salah satu tamu di acara tersebut hingga bertemu dengan Selvi Ananda. Gibran sendiri berstatus sebagai putra sulung Wali Kota Solo saat bertemu Selvi Ananda.
Pasangan tersebut akhirnya memutuskan menikah pada 2015 usai Selvi memutuskan untuk masuk Islam (mualaf).