Cara Menarik Merayakan Bulan Kasih Sayang Bersama Teman dan Pasangan

Iman Firmansyah Suara.Com
Kamis, 13 Februari 2025 | 11:00 WIB
Cara Menarik Merayakan Bulan Kasih Sayang Bersama Teman dan Pasangan
Ilustrasi valentine (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Februari identik dengan bulan kasih sayang yang selalu dimaknai sebagai momen untuk mengekspresikan kasih sayang kepada orang-orang terdekat. 

Bukan hanya bagi pasangan yang sedang jatuh cinta, tetapi juga sebagai kesempatan yang istimewa untuk merayakan kebersamaan dengan teman dan keluarga terdekat.

Berikut beberapa ide untuk merayakan Hari kasih sayang:

Bersama Teman:

Pesta kecil atau gathering: Ajak teman-teman untuk berkumpul dan merayakan kebersamaan.

Tukar kado: Tukar hadiah kecil sebagai tanda persahabatan.

Aktivitas seru: Coba melakukan sesuatu yang menyenangkan seperti menonton film bersama, karaoke, atau bermain board games.

Bersama Pasangan:

Makan malam romantis: Masak bersama atau pergi ke restoran favorit.

Baca Juga: 7 Promo Hotel Valentine 2025: Rooftop Dinner hingga Staycation Mewah Bareng Pasangan Mulai Rp 250 Ribuan

Memberikan hadiah: Bisa berupa bunga, cokelat, atau barang yang bermakna.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI