Viral Curhatan Penyiar RRI Terkait Imbas Efisiensi Bikin Terenyuh

Rabu, 12 Februari 2025 | 12:46 WIB
Viral Curhatan Penyiar RRI Terkait Imbas Efisiensi Bikin Terenyuh
Viral Curhatan Penyiar RRI Terkait Efisiensi (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, RRI juga akan memaksimalkan efisiensi dalam penggunaan sumber daya manusia, termasuk mengurangi ketergantungan pada pengisi acara dan kontributor yang dibayar melalui Standar Biaya Masukan Lainnya (SBML).

"Seluruh unit kerja wajib memberdayakan dan mengoptimalkan Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ada untuk operasional siaran," tulis Direktur Utama RRI, I Hendrasmo, dalam Nota Dinas tersebut.

Reaksi publik terhadap curhatan penyiar RRI ini beragam. Banyak yang bersimpati, sementara yang lain mempertanyakan bagaimana pemerintah akan menyeimbangkan efisiensi anggaran dengan kesejahteraan rakyat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI