Mau Masuk UI Lewat SNBP? Ini Prediksi Nilai dan Tips Lolos!

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Minggu, 09 Februari 2025 | 07:15 WIB
Mau Masuk UI Lewat SNBP? Ini Prediksi Nilai dan Tips Lolos!
Nilai SNBP UI (law.ui.ac.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Tingkatkan Prestasi Non-Akademik

Ikut serta dalam lomba, kegiatan organisasi, atau program yang dapat menambah portofolio prestasi.

3. Riset Program Studi Tujuan

Pelajari prediksi nilai rata-rata untuk program studi yang diinginkan. Jika nilai rapor masih di bawah rata-rata, segera tingkatkan agar sesuai atau bahkan melampaui prediksi tersebut.

4. Konsultasi dengan Guru atau Konselor

Mintalah saran dari guru atau konselor untuk strategi perbaikan nilai dan pengelolaan portofolio prestasi.

5. Manajemen Waktu yang Baik

Atur waktu dengan baik antara belajar, mengikuti kegiatan ekstrakurikuler, dan istirahat agar tetap seimbang.

Demikianlah informasi terkait nilai SNBP UI 2025. Persiapkan diri sebaik mungkin dan jangan ragu untuk berusaha lebih keras agar mimpi menjadi mahasiswa UI dapat terwujud.

Baca Juga: Mau Kuliah di IPB? Simak Prediksi Nilai Rapor SNBP 2025!

Kontributor : Dini Sukmaningtyas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI